
RSUD SINJAI MENERAPKAN SKIRING GIZI, BEGINI SISTEMNYA
Semua pasien rawat inap di Rumah Sakit akan dilakukan skrining atau pengkajian gizi lanjut oleh nutrisionis untuk mendeteksi pasien berisiko malnutrisi atau tidak. Hasil skor pada skrining gizi dapat menunjukkan perlu tidaknya intervensi gizi, semakin tinggi skor akan semakin besar risiko malnutrisi pada pasien tersebut.
Untuk penjelasan dan pemaparan lengkapnya, kami mengajak sahabat sehat untuk mendengarkan Dialog Interaktif Sinjai Sehat siang ini, Rabu (04 September 2024) di Radio Suara Bersatu FM (95.5 Mhz) dengan mengangkat tema tentang Penerapan Skrining Gizi di Rumah Sakit yang akan dibawakan oleh Nutrisionis yang sekaligus menjabat sebagai Kepala Ruangan Instalasi Gizi RSUD Sinjai, Sri Indra Hayu, S.Tr.Gz.
Jangan sampai terlewatkan sahabat sehat. Don’t Miss It
Admin Website RSUD Sinjai,
Semua Komentar

Muh Iqbal
Walau tipe rumah sakit masih tipe c namun tempat ini selalu berusaha memberikan layanan yang baik kepada masyarakat sinjai khususnya

ILHAM DIN WAHYUDIN
Alhamdulillah pelayanannya bagus, tdk ada bedanya yg pake BPJS dgn yg tdk semuanya dilayani dgn baik. Semoga pelayanannya terus ditingkatkan

Lutfi Hidayat
Salah satu rumah sakit dengan manajemen yang profesional dan layanan berkualitas. Sudah puluhan RSUD yang study banding ke RSUD sinjai.
Tinggalkan Komentar